Postingan Terbaru

MENUJU KAMPANYE BERKUALITAS

Gong tanda kampanye partai politik di tahun ini telah ditabuh. Terhitung sejak Minggu (16/3) semua partai politik mulai melancarkan permainan silat lidah demi merebut simpati masyarakat. Inilah dunianya politik. Saat dibidang pertanian, perikanan maupun kehutanan dikenal dengan sebutan penyuluhan, dunia politik lebih survive  dengan istilah kampanye. Apakah anda dapat mengidentifikasi kampanye di Indonesia? “Di Indonesia kampanye sering diartikan sebagai pawai motor, pertunjukan hiburan oleh para artis, pidato berapi-api dari juru kampanye (jurkam) penuh propaganda, agitasi, caci maki dan ledekan-ledekan sinis...

Lebih lanjut

Hati-hati, Makanan Khas Lebaran Ini Tingkatkan Kolesterol Jahat Dalam Tubuh

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Hati-hati, Makanan Khas Lebaran Ini Tingkatkan Kolesterol Jahat Dalam Tubuh", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/04/11/193100575/hati-hati-makanan-khas-lebaran-ini-tingkatkan-kolesterol-jahat-dalam-tubuh.  Lebaran atau Hari Raya Idul Fitri, biasa dilalui dengan makan-makan di kampung halaman. Semua makin terasa nikmat, apalagi usai satu bulan berpuasa saat tidak boleh makan dan minum pada siang hari. Sebagian orang pun mungkin menjadikan momen lebaran sebagai "balas dendam" untuk makan banyak setelah puasa. Namun, perlu diingat jika ada bahaya mengintai di balik kebiasaan makan terlalu banyak, terutama...

Lebih lanjut

Cara Atasi Kecanduan Gula, Penting usai Lebaran

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Atasi Kecanduan Gula, Penting usai Lebaran", Klik untuk baca https://www.kompas.com/food/read/2024/04/12/073100475/cara-atasi-kecanduan-gula-penting-usai-lebaran.  Saat libur Lebaran, kemungkinan kita akan lebih banyak mengonsumsi makanan atau minuman manis. Itu karena makanan manis akan dijumpai di banyak tempat saat libur Lebaran, terutama di rumah sanak saudara atau tetangga ketika disambangi untuk silaturahim. Saat makan makanan dan minuman manis yang mengandung banyak gula, hal ini ternyata bisa membuat kita ketagihan. Dikutip dari Kompas.com, (23/11/2023), memakan makanan manis ternyata bisa merespons...

Lebih lanjut

8 Makanan untuk Kurangi Kolesterol dalam Darah, Konsumsi usai Lebaran

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "8 Makanan untuk Kurangi Kolesterol dalam Darah, Konsumsi usai Lebaran", Klik untuk baca https://www.kompas.com/food/read/2024/04/12/201500775/8-makanan-untuk-kurangi-kolesterol-dalam-darah-konsumsi-usai-lebaran.  Libur Lebaran biasanya identik dengan banyak acara makan-makan, terutama ketika berkunjung ke sanak saudara atau tetangga untuk silaturahim. Sayangnya, tidak semua makanan yang dikonsumsi saat libur Lebaran itu sehat. Beberapa makanan mengandung kolesterol tinggi. Oleh karena itu, penting untuk melakukan upaya menurunkan kolesterol usai libur Lebaran agar tubuh tetap sehat. Itu karena kadar kolesterol yang tinggi dalam darah, bisa menyebabkan...

Lebih lanjut
Halaman 2 dari 20 1 2 3 20

You cannot copy content of this page